Ini Dia Penyebab Mabuk Perjalanan yang Perlu Dihindari dan Solusinya
Kurang Oksigen
Pada kondisi mobil yang pengap bisa membuat Anda Merasa mual dan kekurangan oksigen. Apabila mobil terus melaju dan dalam keadaan tertutup tidak ada sirkulasi udara maka bisa membuat udara kotor bersarang begitu lama di kabin mobil.
Apabila jika Anda mengendarai mobil yang kecil namun kapasitasnya penuh, akan sulit bagi Anda untuk mendapat pasokan oksigen yang cukup.
Ketahui Solusi untuk Mengatasi Mabuk Perjalanan
Berikut ini adalah beberapa hal yang dapat membantu Anda untuk mencegah dan mengatasi mabuk saat perjalanan.