Simak Fungsi Oil Cooler dan Cara Kerjanya
Nantinya, oli akan dipompa ke dalam mesin, sehingga semua mesin bisa dilumasi dengan maksimal. Nantinya, panas yang berasal dari gesekan antar komponen yang diserap oli akan dialirkan ke komponen ini.
Saat komponen ini panas, nantinya udara oli akan berubah menjadi dingin. Di sistem pendingin radiator, oli yang meresap panas akan dialiri ke semua saluran, sehingga piston juga dapat menyerap panasnya.
Komponen ini memiliki cara kerja dengan menggunakan oli agar dapat dipompa ke pendingin. Saat melewati komponen ini, suhunya bisa dikembalikan dengan normal. Bila Anda menggunakan mobil untuk menempuh jarak jauh, pastikan komponen ini bekerja dengan maksimal.
Bila komponen ini bekerja dengan baik, nantinya meskipun menempuh perjalanan jauh, kendaraan akan tetap bekerja secara maksimal.
Dengan pentingnya fungsi yang dimiliki oil cooler, pastikan melakukan pemeriksaan berkala komponen ini. Sehingga, ketika secara mendadak mobil akan digunakan, mobil berada dalam keadaan yang prima. Anda dapat melakukan perawatan mobil di bengkel resmi minimal 3 bulan sekali bergantung dari pemakaian mobil.
Segera kunjungi website https://suzukibengkulu.co.id/ untuk jadwalkan waktu service di bengkel resmi Suzuki terdekat.