Ketahui Fungsi Evaporator AC Mobil, Jenis dan Cara Kerjanya

Demi kenyamanan penumpang saat berkendara, setiap mobil dilengkapi dengan pendingin atau AC. Salah satu komponen AC yang sangat penting adalah evaporator. Lalu, apa fungsi dari evaporator AC mobil dan seperti apa cara kerjanya? berikut ulasannya.
Fungsi-fungsi Evaporator
AC sendiri sebenarnya tidak mendinginkan kendaraan, AC bekerja menyerap panas di dalam mobil lalu mengubahnya menjadi udara sejuk. Nah komponen AC yang bertugas menyerap panas dan mengeluarkan hawa sejuk disebut dengan evaporator.
Evaporator terbuat dari bahan alumunium dan biasanya terletak di dalam dashboard atau kabin mobil. Lalu, apa saja fungsi evaporator?
- Menyerap Panas